.png)
Software Akuntansi 101
Banyak bisnis yang masih menganggap membeli sebuah software hanya menghabiskan anggaran, padahal ketika setiap proses bisnis dapat dikelola secara otomatis dan terintegrasi, karyawan dapat lebih produktif dan meningkatkan revenue bisnis. Apakah bisnis Anda sudah memakainya?
E-book ini dapat memberikan Anda informasi lengkap mengenai software akuntansi dari jenis, manfaat, mitos, tips memilih serta perbandingan vendor software akuntansi di Indonesia.

Manfaat Software Akuntansi
Software akuntansi dapat menangani pertumbuhan data, memenuhi kebutuhan bisnis dan permintaan pasar yang juga terus meningkat. Ada 9 manfaat software akuntansi yang perlu Anda ketahui.

Mitos Software Akuntansi
Banyaknya mitos seputar software akuntansi membuat perusahaan lebih waspada dan mencari tahu kebenarannya. Dapatkan jawaban mengenai 4 mitos software akuntansi di e-book ini!

Vendor Software Akuntansi
Sebelum mengimplementasikan software akuntansi, lakukan riset mengenai vendor software dari segi harga, fitur, beserta layananan yang diberikan. Pilih yang terbaik untuk bisnis Anda!